OK langsung saja untuk mengatur posisi duduk yang tepat dan nyaman, pegang kemudi pada jam 12, lalu sambil memegang, atur posisi duduk geser ke depan dan belakang, agar tangan kita pas lurus tidak menekuk saat memegang kemudi di jam 12. jadi kalau posisi tangan kita masih nekuk, berarti kursi kurang ke belakang, gampang kan? Mengenai masalah pandangan, kalian akan menyesuaikan sendiri. Langkah selanjutnya kalian tinggal jalan dengan posisi tangan di jam 9 dan jam 3 atau 2.
Friday, August 28, 2020
Mengatur Posisi Stir Mobil yang Nyaman Sebelum Mengemudi
Banyak artikel mengatur posisi setir mobil untuk seorang driver agar nyaman, namun setelah ditelusuri hanya berkutat tentang tombol-tombol dan tuas tuas yang perlu disentuh atau ditarik, dan disesuaikan dengan selera, nah selera ini yang bagaimana, tentu hal ini sangat subjektif sekali kalau demikiian, bisa saja menurut si A ini adalah posisi yang enak, padahal itu salah, kali ini saya tulis salah satu cara mengatur posisi kursi yang bisa kalian pakai agar posisi stir kalian lebih nyaman dan tidak membuat pegal saat mengemudi, cara ini berlaku untuk berbagai kendaraan baik itu multi purpose vehicle maupun mobil yang lain.
No comments:
Post a Comment
mohon koreksinya apabila salah (CMIIW), silahkan berkomentar dengan baik, penulis tidak bertanggung jawab atas apa yang anda sampaikan, jadi silahkan anda bertanggung jawab dengan apa yang anda sampaikan, terima kasih telah berkunjung, semoga bermanfaat [ baca disclaimer]