Wednesday, February 19, 2020

Denah Loket Bus di Terminal Pulo Gebang


berikut ini peta lokasi denah loket bus bus di terminal pulo gebang jakarta timur, semoga bermanfaat. Terminal Pulo Gebang ini merupakan terminal yang baru menggantikan terminal Rawamangun dan Terminal Pulo Gadung, jadi isinya adalah agen agen yang dulunya dari kedua tempat tersebut,
Di Terminal ini, juga ada parkir inap motor dengan tarif motor per malamnya sekarang 25 ribu, namun bila tidak membawa kendaraan sendiri bisa naik busway dengan tarif yang jauh lebih murah.

Update 26 Oktober 2023
Untuk denah yang terbaru posisi agen bus, bisa mampir pada postingan ini1, secara umum lokasi zona masih sama, hanya berbeda lokasi agen bus.

1https://myspacenote.blogspot.com/2023/10/gagal-naik-sant-gold-akhirnya-naik-bus.html

No comments:

Post a Comment

mohon koreksinya apabila salah (CMIIW), silahkan berkomentar dengan baik, penulis tidak bertanggung jawab atas apa yang anda sampaikan, jadi silahkan anda bertanggung jawab dengan apa yang anda sampaikan, terima kasih telah berkunjung, semoga bermanfaat [ baca disclaimer]